Bangun 1000 Sumur Air di Penjuru Nusantara

Loading....

Rp 906.600.443 dari Rp 1.000.000.000

5360 Donatur
Mulai Sedekah
Laznas Dewan Dakwah
Penggalang Dana
Terverifikasi
LAZNAS Dewan Dakwah
Maps
Informasi Lokasi
Penjuru Nusantara

Detail Program

Bangun 1000 Sumur Air di Penjuru Nusantara


LAZNAS Dewan Dakwah - Rasanya memilukan, puluhan kilo meter harus ditempuh demi hanya mendapat seember air. Naik turun tanjakan dilalui dengan membawa beratnya air. Bangun Sumur Air perlu jalan jauh, puluhan ribu rupiah hingga ratusan ribu harus rela dikeluarkan untuk beli air.

Di Lombok Utara contohnya, 1 tangki air harus dibayar dengan 200 ribu rupiah Mahal sekali. Padahal, potensi air yang ada di Indonesia bisa mencapai 3,5 milliar kubik pertahun. Namun, keadaan tidak seindah angka dan bayangan.



Sudah Banyak Sumur Air yang dibangun di Penjuru Nusantara

Laznas Dewan Dakwah sudah banyak membangun sumur di penjuru nusantara dari desa hingga pedalaman. Ribuan orang membantu pembangunan sumur air dan ribuan orang juga sudah terbantu dengan adanya sumur di daerah mereka, In syaa Allah pahala yang terus mengalir selama sumur itu masih digunakan. beberapa lokasi sumur yang sudah dibangun diantaranya;
1. Bukit Kemuning, Lampung
2. Tenayan Raya, Riau
3. Sukabumi, Jawa Barat
4. Klaten, Jawa Tengah
5. Blitar, Jawa Timur
6. Bali
7. Cigeulis, Banten
8. Kualin, NTT
9. Sigi, Sulawesi Tengah
10. Madura, Jawa Timur
11. Ponpes Al-Islah Menes, Banten
12. Lebak, Banten
13. Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat
14. Aikmel, Lombok, NTB
15. Muaragembong, Bekasi, Jawa Barat
dan lain-lain


Sekarang waktunya kita berkontribusi dan ribuan orang lainnya untuk bangun sumur air di penjuru nusantara.

YUK BERSAMA-SAMA KITA WUJUDKAN PEMBANGUNAN 1000 SUMUR DI PENJURU NUSANTARA


*Dalam penggalangan dana program operasional Lembaga sesuai dengan Keputusan Menteri Agama (KMA) No 606 tahun 2020 (revisi KMA no 733 tahun 2018).
Baca Selengkapnya
Tampilkan lebih sedikit
Maps
Campaign ini belum memiliki Fundranger
Jadi Fundranger
Top Influencer
Hamba Allah
Rp 25.000.000
Sedekah
Hamba Allah
Rp 200.000
Hamba Allah
Rp 25.000
Bismillah semoga berkah
0 Suka
Hamba Allah
Rp 100.000
Hamba Allah
Rp 100.000
Hamba Allah
Rp 10.000
Hamba Allah
Rp 25.000
Alhamdulillah semoga bermanfaat
0 Suka
Hamba Allah
Rp 10.000
Hamba Allah
Rp 50.000
PURI
Rp 50.000
Hamba Allah
Rp 25.000
Informasi Terbaru
Fundranger
Info belum tersedia

Bangun 1000 Sumur Air di Penjuru Nusantara

Tunaikan Sekarang
(Ayo Bantu Sekarang)
Program Yang Sedang Berlangsung